
Sistem Informasi
Pekon Tambahrejo
Kecamatan Gading Rejo, Kabupaten Pringsewu - Lampung
| 11 November 2021 | 149 Kali dibuka

Artikel
11 November 2021
149 Kali dibuka
Tambahrejo - Pada hari Rabu pagi tanggal 10 November 2021 dilaksanakan fogging di sebagian lingkungan dusun I Pekon Tambahrejo dari petugas Kesehatan Kecamatan Gadingrejo yang didampingi oleh Kepala Desa dan aparatur pekon lainnya.
Ketika ada wabah seperti deman berdarah dengue di suatu daerah, salah satu langkah yang diambil adalah melakukan fogging. Fogging adalah menyemprotkan pestisida atau insektisida kimia dalam bentuk aerosol. Umumnya, pestisida yang digunakan adalah pyrethroids.
Hal yang lebih berperan dalam menurunnya epidemi di suatu wilayah adalah kekebalan tubuh populasinya. Ketika jumlah kasus infeksi baru lebih sedikit dibandingkan dengan kasus sembuh, itulah kondisi efektif untuk menurunkan angka kasus infeksi DBD.
Meski demikian, fogging adalah metode yang sah dilakukan dengan metode yang tepat seperti:
- Waktu terbaik melakukan fogging adalah pagi hari atau sore menjelang malam. Saat siang hari, nyamuk cenderung bersembunyi di area teduh.
- Fogging di luar ruangan hanya akan efektif jika bahan kimia yang disemprotkan benar-benar menyentuh nyamuk langsung.
- Semprotkan fogging saat temperatur lebih rendah sehingga aerosol akan lebih cepat turun ke tanah.
- Pilih waktu fogging saat tidak banyak angin. Ketika banyak angin, hanya sedikit partikel kimia yang ada di area tertentu dan belum tentu efektif mengusir nyamuk.
- Fogging saat pagi dan sore akan mengurangi dampak bahaya terhadap serangga lain yang justru memangsa nyamuk.
Perlu dipertimbangkan juga meski fogging adalah metode yang bertujuan untuk mengurangi populasi nyamuk, bahan kimia dari fogging juga bisa membunuh serangga seperti lebah dan kupu-kupu. Jika fogging dilakukan terlalu sering belum tentu efektif, maka bisa terjadi ketidakseimbangan ekologi dan mengancam keragaman makhluk hidup di sekitar. Apalagi fogging hanya akan membunuh populasi nyamuk dewasa dan tidak membasmi larva yang berkembang di permukaan air.
Kirim Komentar
Komentar Facebook
Statistik Desa

Populasi
1943

Populasi
1871

Populasi
0

Populasi
3814
1943
LAKI-LAKI
1871
PEREMPUAN
0
BELUM MENGISI
3814
TOTAL
Aparatur Pekon

Kepala Pekon
SUPRIYADI

Sekretaris Pekon
MEGO PRAYUGO
Kaur TU dan Umum
EDY YULIANTO

Kaur Keuangan
LELA MALASARI

Kasi Pemerintahan
ELMI PALUPI

Kasi Pelayanan
FERLIYANA

Kasi Kesra
VENDRA SETIAWAN

Kadus I
JOKO WAHYUDI

Kadus II
IWAN PURWANA

Kadus III
JAMALUDIN
Kadus IV
SUYANTO

Kadus V
EKO FERIYANTO

AGUS PURNOMO

Kaur Perencanaan
Nandang Mukti

Operator
Dea Saharani



Pekon Tambahrejo
Kecamatan Gading Rejo, Kabupaten Pringsewu, Lampung
Hubungi Perangkat Pekon untuk mendapatkan PIN
Masuk
Jam Kerja
Hari | Mulai | Selesai |
---|---|---|
Senin | 08:00:00 | 16:00:00 |
Selasa | 08:00:00 | 16:00:00 |
Rabu | 08:00:00 | 16:00:00 |
Kamis | 08:00:00 | 16:00:00 |
Jumat | 08:00:00 | 16:00:00 |
Sabtu | Libur | |
Minggu | Libur |
Menu Kategori
Agenda

Belum ada agenda terdata
Komentar
Statistik Pengunjung
Hari ini | : | 59 |
Kemarin | : | 74 |
Total | : | 162.359 |
Sistem Operasi | : | Unknown Platform |
IP Address | : | 216.73.216.225 |
Browser | : | Mozilla 5.0 |
Komentar yang terbit pada artikel "Fogging di Sebagian Lingkungan Dusun 1 Pekon Tambahrejo"