Tambahrejo - Senin, 27 Juni 2022 telah dilaksanakan penyuluhan ibu hamil di Balai Desa Tambahrej0 yang diselenggarakan oleh Puskesmas Kecamatan Gadingrejo.
Kegiatan ini adalah salah satu program kerja Desa Tambahrejo yang bekerjasama dengan Puskesmas Gadingrejo. Sasaran kegiatan adalah ibu-ibu hamil di wilayah Desa Tambahrejo. Acara dibuka oleh Bapak Supriyadi selaku Kepala Desa Tambahrejo pada pukul 09.30 WIB.
Ada 4 point yang harus diperhatikan dalam buku KIA yaitu:
1. Buku KIA harus selalu dibaca dan dimengerti
2. Buku KIA harus selalu dibawa jika periksa di fasilitas pelayanan kesehatan (Puskesmas, RS, Posyandu, BPM, Polindes, dll)
3. Buku KIA jangan sampai rusak dan hilang
4. Buku KIA harus dijelaskan isinya oleh tenaga kesehatanSetelah materi mengenai buku KIA.
Cut Nabila aofia
21 Agustus 2023 11:30:17
Ballalala...